Uncategorized

Malhikdua adalah Madrasah Aliyah Terpadu dengan KTSP dan Life Skill Education

Tidak semua jenjang pendidikan tingkat SLTA mengajarkan berbagai ketrampilan untuk bekal para siswa setelah tamat sekolah, khususnya bagi siswa yang tidak mampu meneruskan ke jenjang Perguruan Tinggi. Melainkan SMK yang memang mengajarkan beberapa kejuruan untuk membekali para siswanya. Namun Madrasah Aliyah Al Hikmah 2 (malhikdua) merupakan MA yang menerapkan sistim KTSP dan Life Skill Education,yang berarti di MA Al Hikmah 2 ini mengajarkan beberapa ketrampilan yang biasa di sebut Spesifikasi. Diantara beberapa Spesifikasi yang ada yaitu, Komputer, Pengelasan, Bahasa Inggris, Perikanan, dan Tata Busana. Dengan demikian siswa dapat terbekali berbagai ketrampilan untuk mendapatkan pekerjaan setelah lulus ataupun untuk meneruskan ke Perguruan Tinggi. Dan oleh sebab itu sekolah di malhikdua kita bisa sekolah sambil kursus.

Leave a Reply

1 thought on “Malhikdua adalah Madrasah Aliyah Terpadu dengan KTSP dan Life Skill Education

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *